Gama Presisi Consulting Company (GAPC) adalah Perusahaan Konsultan Manajemen berbasis di Indonesia yang menjadi mitra strategis perusahaan dan organisasi dalam membangun dan mengembangkan kompetensi sumber daya manusia melalui Pendidikan, Pelatihan (Training) dan Sertifikasi.